May 2017

Pada tahun ini SMPN 2 Amuntai Melepas Anak Didiknya Sebanyak 120 siswa,





Perpisahan Sekolah dan Kelulusan Sekolah merupakan sebuah momen dimana anda harus berpisah dari teman teman, sahabat, teman seperjuangan, teman satu angkatan, teman satu kelas, dan bahkan keluarga anda ketika mencari dan menggali ilmu berada di sekolah, Tentunya anda pasti akan sedih karena anda akan merasakan suasana yang berbeda setelah perpisahan di sekolah. Anda tidak bisa bolos sekolah, tertawa bersama ketika tak ada guru, dan yang paling sedih anda tidak akan bertemu sahabat anda secara rutin lagi. karena Anda akan mulai hidup ke dunia nyata secara benar benar berdiri sendiri dan tanpa teman teman anda lagi. Karena memang jalan hidup anda dan teman sekelas anda kini sudah berbeda.

 Selain sedih, perpisahan sekolah juga pasti sangat mengharukan karena setelah anda lulus anda tidak akan bertemu lagi dengan orang orang yang berada di sekolah secara rutin lagi. Ini pasti sangat berat karena anda tidak lagi duduk dan diajarkan pelajaran sekolah oleh bapak ibu guru anda lagi, Anda juga tidak akan bisa makan dan jajan di kantin secara rutin lagi seperti biasanya. Hal tersebut memang menyedihkan tapi bagaimana lagi, masa dan waktu sudah berubah jadi tetaplah semangat untuk menjalani hidup.

Pada tahun ini perkemahan pramuka penggalang SMP Negeri 2 Amuntai di pilih menjadi tempat kegiatan yang di adakan setahun sekali di kab. Hulu Sungai Utara, yang biasanya kegiatan ini di laksanakan di Lapangan Pahlawan Amuntai. karena lokasi sekolah yang strategis untuk melaksanakan kegiatan tersebut.
Kegiatan pramuka penggalang ini di ikuti oleh SMP dan MTs sekabupaten Hulu Sungai Utara, sebagai tuan rumah SMP Negeri 2 Amuntai, mengirim utusannya dalam kegiatan ini yang terdiri dari 2 group, laki-laki dan Perempuan.






Author Name

{https://4.bp.blogspot.com/-ZhFvGBpaJvk/WEKPsmqwgSI/AAAAAAAAAuU/F9LdUgwR_SwHwJT1LrGFn8IIDcrjshD0QCLcB/s1600/smp.png} {facebook#http://facebook.com}

Contact Form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.